Materi Pelajaran Listrik, Magnet dan Sumber Energi Alternatif IPA Kelas 9 Kurikulum Merdeka

Materi Pelajaran Listrik, Magnet dan Sumber Energi Alternatif IPA Kelas 9 Kurikulum Merdeka

Bab Listrik, Magnet, dan Energi Alternatif merupakan bab yang mempelajari hal yang sangat dekat dengan kehidupan pelajar saat ini. Mereka hidup pada
masa listrik bukan lagi barang langka, dan hampir di setiap bagian kesehariannya memanfaatkan listrik. Mereka juga hidup di masa mendatang, ketika sumber-sumber energi terbarukan sangat dibutuhkan sebagai pilihan mengatasi kelangkaan sumber energi utama yang semakin berkurang keberadaannya.

Dengan berbagai aktivitas yang disajikan pada bab ini, diharapkan pelajar dapat memahami konsep listrik dan magnet, mengenali hubungan antara listrik, magnet, dan keberadaan energi (terutama energi alternatif), dan secara aktif berusaha menggali kemungkinan memanfaatkan berbagai potensi energi alternatif yang ada di daerahnya.

Pemahaman Bermakna yang Menjadi Tujuan

  1. Bagaimana listrik dapat menghasilkan energi gerak?
  2. Bagaimana hubungan antara listrik dan energi?
  3. Bagaimana sifat kemagnetan dapat digunakan untuk membantu kehidupan sehari-hari?
  4. Mengapa sumber energi listrik lebih ramah lingkungan?
  5. Bagaimana cara menghasilkan energi listrik yang efisien?

Selengkapnya tentang Materi Pelajaran Listrik, Magnet dan Sumber Energi Alternatif IPA Kelas 9 Kurikulum Merdeka, dapat anda unduh melalui link di bawah ini.

Comments

No comments yet. Why don’t you start the discussion?

Tinggalkan Balasan